LiputanMedia24

Catat Dulu, Kuliner Semarang Ini Wajib Masuk Wishlist Mu

Catat Dulu

Catat Dulu, Kuliner Semarang Ini Wajib Masuk Wishlist Mu Ketika Datang Berkunjung Ke Semarang Di Jamin Nggak Akan Mengecewakan. Wisata kuliner selalu asyik di lakukan di semua daerah yang di kunjungi. Kuliner menjadi hal yang banyak di incar ketika melakukan perjalanan wisata. Apa lagi jika kamu melakukan wisata hingga ke luar daerah tentunya ini menjadi kesempatan mu untuk mencicipi makanan khas daerah tersebut. Liburan akan lebih berkesan jika kamu menemukan spot destinasi wisata kuliner yang cocok dengan lidahmu. Tentunya sensasi liburan menjadi menyenangkan ketika kebutuhan perut telah terpenuhi. Oleh karena itu, wisata kuliner banyak di cari oleh para traveler pada saat berlibur dan berkunjung ke suatu daerah.

Semarang menjadi kota pilihan para traveler untuk melakukan liburan. Semarang terkenal dengan tata kotanya yang cukup menarik. Kota ini juga memiliki berbagai destinasi wisata yang tak kalah menarik. Banyak sekali spot wisata yang bisa kamu temukan di kota ini mulai dari wisata alam, wisata sejarah hingga wisata lainnya yang sangat cantik. Maka tak heran jika Kota Semarang menjadi kota yang banyak di tuju untuk menikmati liburan bersama dengan kerabat maupun keluarga. Selain destinasi wisata tersebut, kota ini juga memiliki berbagai destinasi wisata kuliner yang sangat nikmat. Catat Dulu, wisata kuliner ini harus banget kamu kunjungi ketika berkunjung ke Semarang.

Terdapat banyak sekali kuliner yang terkenal dari kota ini. Mulai dari lumpia yang menjadi ikon atau makanan khas dari daerah ini hingga makanan dan masakan lainnya yang cukup populer. Tentunya wisata kuliner di Semarang ini memiliki cita rasa yang sangat nikmat dan banyak di favorite kan oleh para traveler. Wisata kuliner dengan berbagai jenis makanan di Semarang ini di jamin nggak akan mengecewakan liburanmu di Semarang. Cocok masuk wishlist ketike berkunjung ke Semarang, berbagai wisata kuliner ini bisa kamu Catat Dulu.

Lumpia Gang Lombok Masuk Wishlits Yang Harus Kamu Catat Dulu

Lumpia Gang Lombok Masuk Wishlits Yang Harus Kamu Catat Dulu ketika datang berkunjung ke Semarang. Makanan khas kota Semarang ini memiliki banyak peminat dari berbagai kalangan. Lumpia menjadi makanan yang banyak di gemari karenanya rasanya yang nikmat. Cita rasa yang gurih berpadu dengan bumbu dan rempah-rempah membuat lumpia menjadi makanan camilan favorite. Nikmat di sajikan sebagai camilan, makanan ini cocok di nikmati kapan saja dan dimana saja. Kenikmatan lumpia akan melengkapi perjalanan liburanmu di Kota Semarang.

Salah satu lumpia yang wajib banget kamu kunjungi ketika di Semarang adalah lumpia gang lombok. Lumpia gang lombok harus banget masuk ke dalam wishlit yang harus kamu catat dulu. Tentunya kamu udah nggak asing lagi dengan nama lumpia ini. Lumpia gang lombok sangat populer dengan kelezatan dan kenikmatan cita rasa yang dapat menggoyang lidah. Di jamin kamu nggak akan kecewa ketika meluangkan waktu untuk menikmati makanan ini. Yang ada nantinya kamu akan ketagihan dan membawa pulang lumpia gang lombok untuk di nikmati di perjalanan.

Tak seperti lumpia pada umumnya, lupia gang lombok memiliki isian yang variaif mulai dari rebung, ayam cincang, telur, hingga isian udang yang di balut dengan kulit lumpia yang renyah. Untuk mendapatkan lumpia gang lombok, kamu harus mengeluarkan uang sebesar Rp 17.000 untuk satu porsi lumpia. Namun pastinya kamu akan sangat puas dalam menikmati lumpia ini. Dimana setiap harinya lumpia gang lombok dapat menjual hingga 1000 porsi lumpia. Lumpia gang lombok berlokasi di Jl. Gang Lombok No 11 Semarang, Jawa Tengah.

Gak Boleh Terlewatkan, Tahu Gimbal Pak H. Edy Yang Sangat Nikmat

Kuliner Kota Semarang selanjutnya yang nggak boleh di skip adalah tahu gimbal Pak H. Edy. Tentunya menikmati sepiring tahu gimbal setelah berkeliling Kota Semarang menjadi pilihan yang tepat. Sepiring tahu gimbal akan memulihkan dan memberikan energi bagi tubuh untuk melanjutkan aktivitas. Tahu gimbal Pak H. Edy menjadi kuliner Semarang yang cukup populer. Yang mana Pak H. Edy telah berjualan tahu gimbal sejak tahun 1972 hingga saat ini. Pastinya kamu tercengang ketika melihat umur tahu gimbal ini. Bahkan bisa saja umur tahu gimbal ini lebih tua dari pada umur mu saat ini.

Gak Boleh Terlewatkan, Tahu Gimbal Pak H. Edy Yang Sangat Nikmat harus banget kamu cicipi ketika berlibur ke Kota Semarang. Tahu yang di goreng kering dengan siraman saus kacang yang sangat nikmat menjadi makanan pengganjal perut di siang atau sore hari. Rasanya yang nikmat membuat banyak orang memfavoritekan tahu gimbal Pak H. Edy ini. Potongan tauge, kol, telur sebagai pelengkap akan menambah kenikmatan dalam sepiring tahu gimbal.

Tahu gimbal Pak H. Edy bisa kamu temukan di Taman KB, Jalan Menteri Soepeno, Semarang. Untuk satu porsi tahu gimbal Pak H. Edy di bandrol seharga Rp 33.000 per porsi. Terdapat juga minuman es teh dan es jeruk dengan harga Rp 5.000.

Catat Dulu, Toko Oen Cocok Untuk Membeli Oleh-Oleh

Catat Dulu, Toko Oen Cocok Untuk Membeli Oleh-Oleh untuk orang rumah setelah kamu berlibur ke Semarang. Oleh-oleh menjadi hal yang harus kamu siapkan ketika pulang liburan. Jika kamu berlibur atau berkunjung ke Semarang, Toko Oen menjadi pilihan yang tepat untuk membeli oleh-oleh untuk orang rumah. Toko Oen harus banget masuk ke dalam wishlist kuliner semarang yang wajib di kunjungi karena memiliki ciri khas dan karakteristik yang unik.

Toko Oen merupakan toko yang penuh nostalgia. Dimana toko ini sudah berdiri sejak 1922 silam yang masih beroperasi hingga saat ini. Di sini kamu akan menemukan berbagai kuliner klasik hingga kuliner ala Belanda yang sangat unik dan menarik. Kue basah menjadi makanan yang terkenal dari toko ini. Kamu juga dapat menikmati berbagai makanan jadul lainnya mulai dari ganjel rel, amandel mete, dan masih banyak lagi makanan jadul lainnya yang bisa kamu temukan di sini. Tentunya nama kue tersebut sangat asing terdengar di telinga mu karena merupakan makanan tradisional yang tidak semua orang tahu.

Suasana klasik di toko ini juga menambah suasana syahdu ketika berkunjung ke kota semarang. Kamu bisa merasakan suasana jadul sembari menikmati makanan jadul di sudut kota. Toko Oen menjadi pilihan yang tepat untuk kamu yang ingin membeli dan membawakan oleh-oleh untuk orang rumah. Pastinya oleh-oleh ini akan sangat di sukai karena keunikan dan kenikmatannya.

Pada saat berkunjung ke Semarang, kamu bisa menemukan Toko Oen yang berlokasi di Jalan Pemuda, Semarang. Toko oen menjadi salah satu spot menikmati kuliner khas Semarang yang harus banget masuk wishlistmu yang bisa kamu Catat Dulu.

Exit mobile version